Ayam Tabur Kacang Mede

Ayam Tabur Kacang Mede


Kacang Mede ternyata tidak hanya bisa dinikmati sebagai cemilan. Kacang yang crunchy ini pun bisa dijadikan pelengkap menu utama, khususnya untuk makanan berbahan ayam. Perpaduan rasa ayam dan kacang mede memberikan sensasi tekstur lembut dan renyah sekaligus. Tambahan kecap asin dari Indofod akan membuat rasanya semakin gurih. Yuk, coba resep unik yang satu ini!

Bahan Makanan

  • 350 grams Ayam Dada, potong-potong
  • 5 siung Bawang Putih, cincang kasar
  • 1 buah Bawang Bombay, iris
  • 1 buah Paprika Hijau, Potong-potong
  • 1 buah Paprika Merah, Potong-potong
  • 100 mililiter Air
  • 1 sdt Garam
  • 1/2 sdt Lada
  • 3 buah Cabe Merah, potong-potong
  • 1 sdm Gula Pasir
  • 3 sdm Saus Tomat
  • 2 sdm Saus Sambal
  • 1 sdm Kecap Asin Indofood
  • 2 sdm Minyak Nabati, menumis
  • 2 cm Jahe, memarkan
  • 1 sdm Tepung Maizena
  • Produk Terkait

     Kecap Asin Indofood

    Kecap Asin Indofood

     Saus Tomat Indofood

    Saus Tomat Indofood

     Sambal Indofood

    Sambal Indofood

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum
    2. Masukkan ayam, jahe, cabai kering, kecap asin, gula, saus sambal, saus tomat, saus tiram, garam, dan merica.
    3. Masak hingga ayam berubah warna, tuangkan air.
    4. Setelah ayam matang dan lunak, tambahkan paprika hijau dan merah hingga layu, angkat.
    5. Sajikan hangat, taburi dengan kacang mede goreng.

     

    Info Nutrisi

    Kacang mete baik untuk jantung karena mengandung asam tak jenuh tunggal oleat dan asam palmitoleat. Asam lemak esensial ini akan membantu untuk menurunkan kolesterol jahat (LDL) dan meningkatkan kolesterol baik (HDL).


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Arem-arem
    12-August-2014

    Arem-arem

    Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih, cabe rawit dan cabe merah keriting h

    Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar
    19-January-2015

    Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar

    Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit, bilas dengan a

    Ayam Tumbuk Pedas
    15-June-2015

    Ayam Tumbuk Pedas

    Pukul-pukul daging ayam dengan pemukul daging hingga pipih dan melebar. Lumuri

    Kari Ayam Pedas Spesial
    07-July-2015

    Kari Ayam Pedas Spesial

    Panaskan minyak kedelai Happy soya oil, tumis bumbu halus, masukkan daun salam,

    Bakpao Ayam Jamur
    09-January-2017

    Bakpao Ayam Jamur

    Campur tepung terigu Cakra Kembar, gula pasir, dan ragi instan. Aduk rata. Tu

    Arsik Ayam Pedas
    07-December-2016

    Arsik Ayam Pedas

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan, tam

    Ayam Panggang Citrus
    16-March-2015

    Ayam Panggang Citrus

    Panaskan oven pada suhu 200°Celcius. Bubuhi ayam dengan paprika bubuk, ga

    Bubur Ayam Hainan
    15-June-2015

    Bubur Ayam Hainan

    Masukkan beras dalam panci, tuangi air dan tambahkan Bumbu Penyedap Indofood r

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Gyeran Mari
    13-April-2016

    Gyeran Mari

    Kocok telur  bersama Susu  UHT  Indomilk Tawar, garam, dan meri

    Klappertaart
    15-December-2015

    Klappertaart

    Cara membuat: Panaskan 700 ml susu cair UHT Indomilk dan gula pasir sampai mu

    Cheese Stick Rainbow
    22-December-2014

    Cheese Stick Rainbow

    Campur tepung terigu Segitiga Biru dengan margarin Palmia yg sudah dicairkan.

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.