Bika Ambon

Bika Ambon


Bahan Makanan

  • 6 butir Telur Ayam
  • 4 butir Kuning Telur Ayam
  • 900 mililiter Air
  • 1 grams Garam
  • 200 grams Gula Pasir
  • 50 grams Tepung Terigu
  • 5 lembar Daun Jeruk
  • 125 grams Tepung Sagu
  • 250 mililiter Santan Kelapa, Ambil dari 3 buah kelapa
  • 20 grams Biji Wijen Sangrai, Untuk taburan
  • 3 lembar Daun Pandan
  • 2 grams Bahan Pewarna, Kuning
  • Petunjuk

    1. Campur air, tepung terigu Segitiga Biru dan ragi instan hingga larut. Diamkan selama 1 jam. (fermentasi)
    2. Masak santan, daun pandan, serai, garam, dan daun jeruk hingga mendidih, sambil terus diaduk. Angkat, dinginkan, saring.
    3. Kocok kuning telur, telur, dan gula hingga gula larut dengan menggunakan kocokan tangan.
    4. Campur tepung sagu/tapioka, santan dingin, dan vanili essence.
    5. Masukkan ke kocokan telur. Aduk rata.
    6. Campur dengan adonan yang sudah fermentasi 1 jam. Aduk rata.
    7. Tambahkan pewarna kuning. Aduk rata.
    8. Tutup adonan dengan serbet basah, diamkan selama 3 jam.
    9. Tuangkan adonan ke dalam loyang yang telah dioles minyak dan telah dipanaskan di oven.
    10. Bakar dalam oven pada suhu 160 derajat C dengan api bawah selama ± 30 menit, (pintu oven sedikit dibuka), hingga berlubang-lubang.
    11. Setelah 3/4 matang, taburi permukaannya dengan wijen yang telah disangrai. Masak lagi hingga matang.

    Info Nutrisi

    Sereh memiliki sifat anti-hiperlipidemia dan hiperkolesterolemia untuk mendukung kadar kolesterol agar tetap sehat.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Roti Kukus Vla Pandan
    22-September-2020

    Roti Kukus Vla Pandan

    Cara Pembuatan : Roti Kukus Siapkan 2 buah loyang roti sisir ukuran 22x12x5c

    Martabak Bolu Mini
    21-April-2016

    Martabak Bolu Mini

    Campur tepung terigu Bogasari Segitiga Biru, tepung sagu, gula halus, dan ragi

    Udang Hitam Manis Barbeque
    22-October-2014

    Udang Hitam Manis Barbeque

    Cuci bersih udang dan beri perasan air jeruk lemon. Diamkan 5 menit.Panaskan min

    Orange Chicken With Green Onions
    21-October-2014

    Orange Chicken With Green Onions

    Bumbu perendam: Dalam mangkuk besar campurkan seluruh bahan perendam. Ambil 2

    Chicken Gyoza
    20-March-2014

    Chicken Gyoza

    Campur ayam giling, telur, tepung sagu, bawang putih, daun bawang, minyak wije

    Oyster Omelette
    01-September-2014

    Oyster Omelette

    Cara Membuat Omelette: Campur tepung terigu, tepung tapioka, dan air. Sisihka

    Cake dalam Cangkir
    09-March-2018

    Cake dalam Cangkir

    Siapkan gelas keramik tahan panas. Masukkann semua bahan dalam gelas. Aduk ra

    Pangsit Tempe
    09-January-2017

    Pangsit Tempe

    Cincang tempe hingga halus. Kukus sebentar. Angkat dan sisihkan. Panaskan min

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Ayam Renyah Siram Saus Keju
    07-December-2016

    Ayam Renyah Siram Saus Keju

    Potong ayam menjadi 8 bagian. Cuci, sisihkan. Siapkan wadah. Campur ayam, baw

    Rendang Jamur Kancing
    22-February-2017

    Rendang Jamur Kancing

    Cuci bersih jamur kancing, tiriskan. Panaskan minyak kedelai  Happy Soya

    Lapis Merah Putih
    31-July-2018

    Lapis Merah Putih

    Cara membuat: Campur Tepung Terigu Segitiga Biru, tepung tapioka, gula, garam

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.