Choco Lava

Choco Lava


Bahan Makanan

  • 3 butir Telur Ayam
  • 50 grams Palmia Margarine, untuk bahan olesan
  • 20 grams Coklat Bubuk
  • 100 grams Gula Pasir
  • 80 grams Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 100 grams Dark Cooking Chocolate, dicincang kasar
  • 100 grams Orchid Butter
  • 50 grams Gula Halus, untuk bahan taburan
  • Produk Terkait

     Orchid Butter

    Orchid Butter

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Panaskan dark cooking chocolate bersama Orchird Butter hingga leleh, aduk rata. Angkat dan sisihkan.
    2. Kocok telur dan gula pasir dengan mixer sampai rata dan kental.
    3. Masukkan campuran tepung terigu Bogasari Segitiga Biru dengan cokelat bubuk, aduk balik.
    4. Tuang campuran cokelat dan Palmia margarin yang sudah dilelehkan,  aduk rata.
    5. Tuang adonan ke dalam pinggan tahan panas diameter 8 cm yang telah dioles Palmia Margarine.
    6. Panggang dalam oven dengan suhu 200° C selama 10 menit. Angkat dan keluarkan dari oven.
    7. Keluarkan choco lava dari cetakan. Balik di atas piring saji, taburi gula halus.
    8. Segera disajikan panas.

    Info Nutrisi

    Cokelat bubuk atau cocoa powder kaya flavonoid, bermanfaat membantu menurunkan tekanan darah, mengurangi kolesterol, dan menjaga kesehatan saluran pembuluh darah.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Mi Kuah Buntut Goreng
    06-March-2018

    Mi Kuah Buntut Goreng

    Rebus buntut bersama jahe hingga hampir empuk, buang busa yang muncul di permu

    Udang Bakar Bumbu Kuning
    24-December-2017

    Udang Bakar Bumbu Kuning

    Campur minyak Bimoli Spesial dan bumbu halus hingga rata. Olesi udang dengan

    Sate Lilit Bali
    15-December-2015

    Sate Lilit Bali

    Cara membuat: Panaskan Bimoli Spesial, tumis bumbu halus sampai harum. Angkat

    Tapai Goreng Isi Coklat
    19-February-2018

    Tapai Goreng Isi Coklat

    Pelapis: Campur semua bahan kering hingga rata, tuangi air lalu aduk-aduk hing

    Tauge Jambal Roti
    21-August-2014

    Tauge Jambal Roti

    Goreng ikan asin jambal roti hingga kering. Angkat dan tiriskan. Sisihkan. Pa

    Tahu Bulat Isi Udang
    09-June-2016

    Tahu Bulat Isi Udang

    Campur tahu, bawang putih bubuk, merica bubuk, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ay

    Sup Brenebon Iga
    28-August-2015

    Sup Brenebon Iga

    Rebus iga sapi dengan 1 liter air sampai empuk. Sisihkan. Panaskan minyak ked

    Ayam Nanking
    19-January-2017

    Ayam Nanking

    Belah daging dada ayam menjadi 2 bagian yang tidak terputus. Campur daging ay

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Cociolini Sambal Santan
    05-May-2014

    Cociolini Sambal Santan

    Bumbu yang dihaluskan : 4 buah Cabe merah 1 buah Tomat 1 sdt Terasi 3 buah

    Sate Stroberi Marshmallow
    18-March-2015

    Sate Stroberi Marshmallow

    Tusuk buah strawberry dan marshmallow secara berselang-seling.Bakar hingga marsh

    Omelet Mie
    23-March-2014

    Omelet Mie

    Campur semua bahan menjadi satu, aduk hingga tercampur rata. Panaskan margari

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.