Es Kelapa Jeruk

Es Kelapa Jeruk


Es kelapa tidak pernah gagal menyegarkan dahaga. Sirop Freiss Orange Squash yang berpadu dengan air kelapa dan susu memberikan sensasi rasa yang istimewa. Wajib dicoba, ya!

Bahan Makanan

  • 300 gram Buah Kelapa, dagingnya dipotong-potong
  • 800 ml Air Kelapa, kelapa muda
  • 3 buah Jeruk Medan, peras airnya
  • 200 ml Sirup Indofood Freiss Orange
  • 300 ml Susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk
  • 2 sdm Susu Kental Manis Indomilk Plain
  • 6 gelas Es Batu
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

     Freiss

    Freiss

    Petunjuk

    1. Campur semua bahan, aduk hingga rata.
    2. Sajikan dingin.

     

    Untuk 6 porsi

    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Lumpia Buah
    20-March-2014

    Lumpia Buah

    Kulit : campur tepung terigu, gula halus, telur, garam, Palmia Margarine leleh d

    Banana Ice Tea
    01-July-2014

    Banana Ice Tea

    Masuk Indofood Freiss Cocopandan, kayu manis,daun mint dan pisang dalam air te

    Es Dawet Dueto
    10-April-2018

    Es Dawet Dueto

    Campur Dueto Chocochips halus dengan tepung tapioka, garam, dan air. Panaskan

    Klapertart Durian
    14-March-2018

    Klapertart Durian

    Rebus daging kelapa bersama air kelapa dari 2 buah kelapa hingga mendidih. Ang

    Sorbet Mangga
    17-July-2014

    Sorbet Mangga

    Masak semua bahan di atas sampai mendidih, lalu dinginkan. Masukkan adonan ke

    Pisang Saus Santan
    04-May-2018

    Pisang Saus Santan

    Rebus pisang bersama air, garam, gula dan Sirop Freiss Orange, masak hingga ai

    Nugget Pisang Saus Cokelat
    22-November-2016

    Nugget Pisang Saus Cokelat

    Kupas pisang, lalu hancurkan pisang menggunakan garpu. Campur dengan roti tawa

    Tumis Ayam Nanas
    15-December-2015

    Tumis Ayam Nanas

    Cara membuat: Panaskan Happy Soya Oil, lalu tumis bawang bombai dan bawang pu

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Puding Merdeka
    31-July-2018

    Puding Merdeka

    Cara Membuat Puding Bening: Campur semua bahan, masak hingga mendidih. Angkat.

    Nasi Siram Sayuran
    16-June-2014

    Nasi Siram Sayuran

      Panaskan minyak Happy Soya Oil, tumis bawang putih hingga harum. Masu

    Cake Pastry Isi Custard
    14-March-2018

    Cake Pastry Isi Custard

    Potong  puff pastry persegi panjang dengan ukuran 12x32 cm sebanyak 2 bua

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.