Kue Putri Salju Kacang Tanah

Kue Putri Salju Kacang Tanah


Kacang tanah sebagai campuran adonan bisa diganti dengan kacang mete. Tentu saja rasanya jadi makin istimewa.

Bahan Makanan

  • 100 gr Kacang Tanah
  • 200 gr Orchid Butter
  • 50 gr Palmia Margarine
  • 125 gr Gula Pasir
  • 230 gr Tepung Terigu Kunci Biru
  • 50 gr Susu Bubuk Indomilk
  • 125 gr Gula Bubuk
  • 50 gr Gula Donat
  • Produk Terkait

     Orchid Butter

    Orchid Butter

     Kunci Biru

    Kunci Biru

     Palmia Serbaguna

    Palmia Serbaguna

    Petunjuk

    • Sangrai kacang tanah hingga kecokelatan, biarkan dingin, proses hingga halus. Sisihkan.
    • Kocok Orchid Butter, Palmia Margarin Serbaguna, dan gula pasir hingga lembut.
    • Masukkan Tepung Terigu Kunci Biru bersamaan dengan Susu Bubuk Indomilk dengan cara diayak, aduk rata.
    • Masukkan kacang tanah yang sudah dihaluskan. Aduk rata. Bulatkan adonan, tutup pastik perekat, simpan dalam lemari es selama ±1 jam. Keluarkan.
    • Gilas adonan setebal 0,7cm, cetak bentuk bulan sabit. Panggang dalam oven panas bersuhu 160°C selama  ±25 menit hingga matang dan berwarna cokelat muda. Angkat.
    • Selagi panas gulingkan ke dalam gula bubuk hingga tersalut rata. Setelah dingin, taburi gula donat.
    • Sajikan.

    Hasil 600 gr
    Tingkat kesulitan: Perlu perhatian ekstra


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Ayam Tabur Kacang Mede
    28-March-2014

    Ayam Tabur Kacang Mede

    Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum Mas

    Spaghetti BBQ
    03-July-2014

    Spaghetti BBQ

    Rebus spaghetti yang sudah ditambah garam beserta minyak zaitun. Panaskan waj

    Makaroni Schotel Bumbu Kari
    01-April-2015

    Makaroni Schotel Bumbu Kari

    Panaskan oven pada suhu 180°C. Panaskan Margarin Royal Palmia, tumis bawa

    Sup Kimlo
    05-December-2017

    Sup Kimlo

    Rebus ayam bersama air hingga ayam matang. Angkat dan tiriskan ayam. Biarkan a

    Sandwich Tuna
    01-April-2015

    Sandwich Tuna

    Panaskan margarin Palmia, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum. T

    Panada Ceria
    10-December-2014

    Panada Ceria

    Cara Membuat Kulit. Campur ragi, santan hangat, dan tepung terigu Segitiga Biru

    Sayur Kuah Telur Puyuh
    02-July-2014

    Sayur Kuah Telur Puyuh

    Panaskan minyak Happy Soya Oil dalam wajan, tumis bumbu halus hingga layu dan

    Mi Siram Dimsum Ceker Ayam
    07-March-2018

    Mi Siram Dimsum Ceker Ayam

    Goreng ceker ayam dalam minyak Bimoli Spesial hingga terendam minyak sampai be

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bolu Kukus Susu
    05-January-2015

    Bolu Kukus Susu

    Kocok telur, gula pasir dan emulsifier sampai mengembang.Setelah mengembang masu

    Mie Goreng Pedas Aceh
    27-March-2014

    Mie Goreng Pedas Aceh

    1. Tumis bumbu halus, bawang merah, bawang putih hingga harum dan berubah warna.

    Muffin Pisang Madu
    01-April-2015

    Muffin Pisang Madu

    Panaskan oven pada suhu 165°C. Campur tepung gandum, oatmeal, soda kue, d

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.