Singkong Kuah Santan Legit

Singkong Kuah Santan Legit


Bahan Makanan

  • 3 sdm Gula Pasir
  • 250 grams Gula Jawa
  • 3 lembar Daun Pandan, simpulkan
  • 1 Kilogram Singkong, kupas dan bersihkan lalu potong-potong
  • 300 mililiter Santan Kental
  • 700 mililiter Santan Encer
  • 1 sdm Susu Kental Manis Indomilk Cokelat
  • Petunjuk

    1. Rebus singkong bersama gula merah, gula pasir, garam, daun pandan, susu kental manis Indomilk dan santan encer sampai singkong matang dan empuk. Sisihkan.
    2. Masak santan kental dengan 1/4 sdt garam, aduk perlahan dan biarkan sampai mendidih. Angkat dan sisihkan.
    3. Tata singkong rebus ke dalam gelas saji, siram santan kental di atasnya.
    4. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Singkong kaya kandungan karbohidrat kompleks yang identik dengan tinggi serat. Di dalam 1 mangkuk singkong tersedia 3,7 gram serat. Serat bermanfaat untuk menurunkan kadar kolesterol, mengurangi risko obesitas, dan menjaga kadar gula darah.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Salad Sayur Saus Wijen
    05-February-2018

    Salad Sayur Saus Wijen

    Saus: Campur jahe, bawang putih, wijen dan gula. Masukkan Happy Soya Oil,

    Tumis Sukiyaki Paprika
    08-May-2018

    Tumis Sukiyaki Paprika

    Panaskan Minyak Bimoli Spesial, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan baw

    Gudeg Spesial Yogyakarta
    14-August-2015

    Gudeg Spesial Yogyakarta

    Rebus nangka dan daun jati hingga nangka lunak dan memerah. Angkat dan tiriskan.

    Keripik Kentang Saus Bolognaise
    05-July-2018

    Keripik Kentang Saus Bolognaise

    Panaskan Minyak Bimoli Klasik, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga har

    Bubur Tim Labu Kuning
    09-July-2018

    Bubur Tim Labu Kuning

    Kukus labu kuning, daun katuk, oyong, dan daging ayam hingga matang. Haluskan

    Sup Daging Lobak
    15-March-2017

    Sup Daging Lobak

    Didihkan air, masukkan daging sapi, rebus sampai daging matang dan empuk.Masukka

    Sayur Asam Ikan Tongkol
    28-August-2014

    Sayur Asam Ikan Tongkol

    Panaskan sedikit Happy Soya Oil di atas wajan, kemudian tumis bumbu iris hingg

    Sayur Bening Kemangi
    18-March-2015

    Sayur Bening Kemangi

    Cuci bersih semua sayuran.Didihkan air, rebus bawang merah, bawang putih, dan te

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Mie Sarang Burung Daging Sapi Saus Pedas
    04-November-2014

    Mie Sarang Burung Daging Sapi Saus Pedas

    Cara Membuat Mie : Aduk seluruh bahan mie sampai rata dan berpasir Istirahat

    Tongseng Sapi
    08-August-2016

    Tongseng Sapi

    Panaskan 2 sdm minyak kedelai Happy Soya Oil, lalu tumis bumbu yang sudah diha

    Nastar Keju
    02-May-2018

    Nastar Keju

    Selai: Masak nanas dengan wajan anti lengket hingga cairannya berkurang. Masuk

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.