Tahu Tempe Ungkep Kalasan

Tahu Tempe Ungkep Kalasan


Bahan Makanan

  • 1 blok Tempe, Potong 10 bagian
  • 3 siung Bawang Putih, Geprek
  • 500 mililiter Air, Air kelapa
  • 100 gram Gula Jawa, Dihaluskan
  • 5 siung Bawang Merah, Iris tipis
  • 2 lembar Daun Salam
  • 2 cm Lengkuas, Memarkan
  • 1/2 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung
  • 3 sdm Saus Sambal Indofood, Bahan pelengkap
  • 200 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

     Sambal Indofood

    Sambal Indofood

     Bumbu Kaldu Indofood

    Bumbu Kaldu Indofood

    Petunjuk

    1. Ungkep: Siapkan panci, lalu masukkan tahu, tempe, bumbu halus, bumbu penyedap rasa ayam kampung, dan air kelapa. Ungkep sampai meresap dan air menyusut. Tiriskan.
    2. Panaskan Minyak Goreng Bimoli. Goreng tahu dan tempe sampai matang. Tiriskan. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Mengganti asupan protein hewani dengan kedelai, umumnya akan mengurangi asupan kolesterol dan lemak jenuh, yang secara tidak langsung bisa menurunkan kolesterol darah dan membantu mengurangi risiko penyakit jantung koroner.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Tofu Goreng Bihun Renyah
    20-March-2014

    Tofu Goreng Bihun Renyah

    Panaskan minyak goreng Bimoli, lalu goreng bihun hingga mengembang. Angkat dan

    Tahu Krispi
    05-May-2014

    Tahu Krispi

     Pertama, buat adonan. Caranya, campur tepung terigu dengan air dan penye

    Tahu Sutera Panggang
    23-March-2014

    Tahu Sutera Panggang

    Rendam tahu dalam bumbu selama 30 menit. Panaskan Simas Palmia Margarin di at

    Batagor Udang
    11-May-2015

    Batagor Udang

    Campur udang giling, bawang putih halus, bawang merah halus, telur, daun bawan

    Bola-Bola Tahu Isi Kornet
    23-September-2016

    Bola-Bola Tahu Isi Kornet

    Campur tahu putih, bawang putih, baking powder, dan garam, aduk rata. Sisihkan

    Tahu Gejrot
    20-March-2015

    Tahu Gejrot

    Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai merah, dan cabai rawit hijau.Didihkan

    Tahu Telur Asin
    01-December-2015

    Tahu Telur Asin

    Cara membuat: Adonan lapisan tahu: Campur semua bahan lapisan tahu. Sisihkan.

    Sapo Tahu Ikan Asin
    19-January-2017

    Sapo Tahu Ikan Asin

    Potong tofu  melintang 2 cm. Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng tahu

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Pindang Serani Jepara
    20-August-2015

    Pindang Serani Jepara

    Bersihkan ikan bandeng, kemudian potong-potong menjadi 3 bagian. Lumuri ikan

    Tofu Udang Pedas
    05-May-2014

    Tofu Udang Pedas

    Panaskan Palmia Margarin, lalu masukkan tofu dan goreng hingga kecokelatan. Angk

    Bolu Kukus Rainbow
    11-December-2014

    Bolu Kukus Rainbow

    Telur dan gula dikocok sampai kembang.Kemudian masukkan cake emulsifier, kocok s

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.