Ayam Geprek Telur Asin

Ayam Geprek Telur Asin


Anda juga bisa menyajikan menu makan siang kekinian untuk keluarga tercinta. Sesuaikan  level pedas sambal koreknya dengan selera. Goreng ayam geprek dengan api kecil agar daging ayamnya benar-benar matang sempurna.

Bahan Makanan

  • 1 ekor Ayam, (800 gram) potong 4 bagian
  • 300 gram Minyak Goreng Bimoli, untuk menggoreng (secukupnya)
  • 1 butir Telur Ayam, kocok lepas
  • 3 siung Bawang Putih, haluskan
  • 1/4 sdt Kunyit, bubuk
  • 1 sdt Garam
  • 4 sdm Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 5 sdm Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 3 sdm Tepung Sagu
  • 1 sdt Baking Powder
  • 1 sdt Garam
  • 1/2 sdt Merica Bubuk
  • 2 sdm Butter Margarine Royal Palmia
  • 1 siung Bawang Putih, cincang halus
  • 2 siung Bawang Merah, cincang halus
  • 5 kuning Telur Asin, haluskan
  • 2 sdm Susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk
  • 1 batang Daun Bawang, ambil bagian hijaunya, iris serong tipis
  • 100 gram Cabai Rawit Merah
  • 8 siung Bawang Putih
  • 1 sdt Garam
  • 150 ml Minyak Goreng Bimoli
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

     Bimoli

    Bimoli

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Bahan Pencelup: Aduk rata telur, bawang putih, kunyit bubuk, dan garam. Masukkan ayam, tambahkan Tepung Terigu Segitiga Tiga Biru, aduk-aduk hingga ayam berlumur bahan pelapis hingga rata. Diamkan 20 menit agar bumbu meresap. Sisihkan.
    2. Saus Telur Asin: Panaskan Palmia Margarin Serbaguna hingga leleh, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum dan layu, masukkan kuning telur asin yang sudah dihaluskan, aduk rata, masak hingga kuning telur mengeluarkan minyak, tambahkan daun bawang, aduk hingga layu. Angkat, sisihkan.
    3. Sambal korek: Tumbuk kasar cabai rawit, bawang putih, dan garam. Tuang dengan Minyak Bimoli Klasik yang sudah dipanas, aduk rata.
    4. Penyelesaian: Ambil ayam yang sudah dilumuri bahan pencelup, gulingkan ke dalam bahan pelapis hingga ayam tertutup rata. Tekan-tekan sambil cubit-cubit adonan pelapis agar membentuk hasil ayam geprek yang keriting.
    5. Goreng dalam minyak banyak dan panas hingga ayam matang. Angkat, tiriskan.
    6. Penyajian: Tekan ayam goreng hingga agak hancur menggunakan ulekan, atur di atas piring saji. Tambahkan sambal korek di atas ayam, ratakan. Tuang dengan saus telur asin. Sajikan.

    Bahan pencelup:

    1 butir Telur Ayam, kocok lepas

    3 siung Bawang Putih, haluskan

    ¼ sdt Kunyit Bubuk

    1 sdt Garam

    4 sdm Tepung Terigu Segitiga Tiga Biru

    Bahan Pelapis, aduk rata:

    5 sdm Tepung Terigu Segitiga Tiga Biru

    3 sdm Tepung Sagu

    1 sdt Baking Powder

    1 sdt Garam

    1/2 sdt Merica Bubuk

    Saus Telur Asin:

    2 sdm Palmia Margarin Serbaguna

    1 siung Bawang Putih, cincang halus

    2 siung Bawang Merah, cincang halus

    5 kuning Telur Asin, haluskan

    2 sdm Susu Indomilk UHT Full Cream Plain

    1 batang Daun Bawang, ambil bagian hijaunya, iris serong tipis

    Sambal korek:

    100 gr Cabai Rawit Merah

    8 siung Bawang Putih

    1 sdt Garam

    150 ml Minyak Bimoli Klasik


    Untuk 4 porsi

    Tingkat kesulitan: Perlu Perhatian Ekstra


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Schotel Tahu Kukus
    21-February-2018

    Schotel Tahu Kukus

    Campur tahu bersama Bumbu Racik Lodeh, daging ayam giling, wortel, jagung, san

    Tumis Jagung Brokoli
    21-June-2016

    Tumis Jagung Brokoli

    Cuci bersih dan serut kasar jagung manis, lalu sisihkan. Rendam brokoli dalam

    Lumpia Semarang
    11-April-2018

    Lumpia Semarang

    Panaskan Minyak Bimoli Klasik, tumis bawang putih dan bawang merah hingga haru

    Perkedel Bayam
    10-September-2015

    Perkedel Bayam

    Potong kentang menjadi 4 bagian, goreng sampai matang Siram bayam dengan air

    Tahu Kipas Saus Tiram
    23-March-2014

    Tahu Kipas Saus Tiram

    Panaskan minyak, lalu tumis bawang bombai dan bawang putih hingga harum. Masuk

    Terong Parmesan
    15-December-2015

    Terong Parmesan

    Cara membuatnya: 1.Panaskan oven pada suhu 200°C. 2.Siapkan loyang, olesi

    Buncis Cah Sapi Giling
    23-March-2014

    Buncis Cah Sapi Giling

    Panaskan minyak goreng Bimoli Spesial. Tumis bawang Bombay dan cabai merah hi

    Sayur Lombok Ijo
    08-August-2016

    Sayur Lombok Ijo

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu yang sudah dihaluskan, Mag

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Sambal Goreng Ati ala Ibu Santi
    23-March-2014

    Sambal Goreng Ati ala Ibu Santi

    Goreng hati ayam/sapi, kentang, petai dan kapri hingga matang. Tiriskan. Tumi

    Roti Kukus Vla Pandan
    22-September-2020

    Roti Kukus Vla Pandan

    Cara Pembuatan : Roti Kukus Siapkan 2 buah loyang roti sisir ukuran 22x12x5c

    Udang Goreng Lautan Api
    11-August-2016

    Udang Goreng Lautan Api

    Buang bagian kepala udang, lalu cuci bersih. Tiriskan. Panaskan minyak kedela

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.