Crispy Tempura Bowl

Crispy Tempura Bowl


Bahan Makanan

  • 100 grams Buncis
  • 1 buah Terung
  • 1 butir Kuning Telur Ayam, untuk bahan pencelup
  • 200 grams Udang
  • 100 grams Tepung Terigu, untuk bahan pencelup
  • 500 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • 200 mililiter Air Es, untuk bahan pencelup
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

    Petunjuk

    1. Kupas udang, sisakan ekornya, cuci bersih, tiriskan. Sisihkan.
    2. Siangi buncis dan iris tipis terong, sisihkan.
    3. Pencelup: Aduk rata tepung terigu Segitiga Biru dengan semua bahan pencelup.
    4. Panaskan minyak goreng Bimoli, celupkan udang ke dalam bahan pencelup, lalu goreng sampai matang. Angkat dan tiriskan.
    5. Lakukan hal yang sama untuk buncis dan terong.
    6. Susun tempura udang, tempura buncis, dan tempura terong dalam mangkok.
    7. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Udang merupakan sumber protein komplet yang dapat diandalkan. Setiap 100 gram penyajian udang terdapat 22 gram protein yang dibutuhkan tubuh untuk mendukung fungsi kerja organ.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Pangsit Goreng Isi Crabstick
    03-February-2015

    Pangsit Goreng Isi Crabstick

    Campurkan bawang putih, mayonais, crabstick, daun bawang, dan worchestershire,

    Chanko Nabe
    02-September-2014

    Chanko Nabe

    Rebus air dalam panci, tuangkan bumbu miso, kecap asin, dan garam, jamur shita

    Pancake Brokoli Udang
    22-April-2015

    Pancake Brokoli Udang

    Panaskan 2 sdm margarin Royal Palmia, tumis bawang putih dan bawang bombai hin

    Steam Ikan Malas
    08-September-2014

    Steam Ikan Malas

    Lumuri daging ikan malas dengan jeruk nipis untuk menghilangkan bau amis, diam

    Oatmeal Kepiting Soka
    08-September-2014

    Oatmeal Kepiting Soka

    Campur tepung sagu dan tepung bumbu siap pakai. Tambahkan sedikit garam dan m

    Cumi Asin Cabai Hijau
    22-February-2017

    Cumi Asin Cabai Hijau

    Potong-potong cumi asin. Sisihkan. Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng cumi

    Prawn Cocktail
    19-January-2015

    Prawn Cocktail

    Kupas kepala dan kulit udang, sisakan bagian ekornya. Cuci bersih, tiriskan.

    Tuna Masak Taoco
    23-March-2014

    Tuna Masak Taoco

    Lumuri daging ikan tuna dengan Saus Tiram, lalu diamkan 15 menit. Tiriskan ke

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bubur Tim Ayam Jamur
    11-July-2018

    Bubur Tim Ayam Jamur

    Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bawang bombay hingga harum. Tambahk

    Donat Labu Kuning
    24-July-2017

    Donat Labu Kuning

    Campur tepung terigu Cakra Kembar, gula pasir, ragi instan, aduk rata. Masukk

    Bola-bola Rambutan
    19-January-2015

    Bola-bola Rambutan

    Campur daging ayam dan udang giling, garam, gula pasir, merica bubuk, saus tir

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.