Laksa Singapura

Laksa Singapura


Bahan Makanan

  • 250 grams Mie Telor
  • 15 grams Bawang Putih
  • 2 sdt Garam
  • 2 buah Cabe Merah
  • 1 sdt Gula Pasir
  • 8 grams Jahe
  • 33 grams Bawang Merah
  • 1/2 sdt Terasi, Goreng
  • 3 cm Lengkuas
  • 1 sdm Ebi, Rendam air panas hingga mengembang, lalu tiriskan
  • 5 cm Kunyit
  • 5 butir Kemiri
  • 6 butir Bakso Ikan, Potong-potong
  • 6 buah Fish Cake / Otak-otak, Potong-poong
  • 3 butir Telur Rebus, Potong-potong
  • 1/2 buah Daun Kecombrang
  • 3 buah Jeruk Limau
  • 500 mililiter Santan Kental
  • 3 sdm Happy Soya Oil
  • 500 mililiter Santan Encer
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil dalam wajan, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan serai dan bunga kecombrang. Aduk rata.
    2. Tuangkan santan encer, aduk hingga mendidih. Tambahkan santan kental, tahu dan Maggi kaldu blok rasa ayam. Setelah kuah mendidih, matikan api kompor.
    3. Susun dalam mangkuk: mie telur 3 ayam yang sudah diseduh, lalu bakso ikan, otak-otak dan telur rebus. Beri air jeruk limau dan siram dengan kuah santan dan tahu. Sajikan.

    Info Nutrisi

    Daun Kecombrang mengandung senyawa polyfenol yang tinggi yang bermanfaat untuk mengobati disentri. Selain mengandung polyfenol pada bagian daun juga mengandung alkaloid, triterpenoid, flavonoid dan saponin. Vitamin C yang terkandung didalamnya juga bermanfaat sebagai antioksidan untuk mengurangi akumulasi radikal bebas, menetralisir racun dan melindungi penyakit genetik.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Beef Wellington
    14-December-2015

    Beef Wellington

    Cara Membuat:1. Tusuk-tusuk daging dengan garpu. Lumuri daging dengan garam dan

    Selat Solo
    10-August-2014

    Selat Solo

    Pukul-pukul daging hingga melebar dan tipis. Rendam dengan bumbu perendam selama

    Tiramisu Cup
    19-December-2014

    Tiramisu Cup

    Perendam: Aduk kopi dan air panas, lalu sisihkan.Filling: Didihkan air dan gula

    Wafel Madu Saus Markisa
    23-March-2014

    Wafel Madu Saus Markisa

    Aduk terigu, garam, gula pasir, dan ragi instan.    Masukkan kuning

    Es Krim Goreng Dueto
    13-March-2018

    Es Krim Goreng Dueto

    Ambil tiap 1 scoop es krim, bulatkan, bekukan dalam freezer. Sisihkan. Celupk

    Cumi Renyah Telur Asin
    13-March-2018

    Cumi Renyah Telur Asin

    Lumuri cumi-cumi dengan air jeruk nipis, bawang putih, garam, merica dan Bumbu

    Bola Pedas Mie Kriuk
    28-February-2018

    Bola Pedas Mie Kriuk

    Ambil Indomie, remas kasar, rebus tanpa bumbu, Angkat, tiriskan dan sisihkan.

    Kamir Kelapa
    01-July-2014

    Kamir Kelapa

    Campur kelapa parut, terigu Segitiga Biru, baking powder dan garam, aduk rata

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Dumpling Udang
    22-March-2017

    Dumpling Udang

    Kulit:Campur tepung tangmien, tepung sagu, dan garam. Siram dengan air panas,

    Tropical Island Fruit Salad
    20-March-2014

    Tropical Island Fruit Salad

    Belah buah naga masing-masing menjadi 2 bagian. Keruk perlahan daging buahnya

    Telur Tersembunyi
    26-January-2015

    Telur Tersembunyi

    Rendam roti tawar dengan susu cair Indomilk hingga lembut, peras perlahan, lal

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.