Adon-adon Coro

Adon-adon Coro


Gurih, manis, dan hangat aroma rempah adalah paduan pas untuk wedang.

Bahan Makanan

  • 100 gram Gula Merah, iris-iris
  • 500 ml Air
  • 150 gram Jahe, memarkan
  • 3 cm Kayu Manis
  • 5 butir Merica, yang putih
  • 200 ml Santan Kental
  • 2 lembar Daun Pandan
  • 1/4 sdt Garam
  • 150 gram Buah Kelapa, dagingnya yang setengah tua, keruk
  • 3 sdm Susu Kental Manis Indomilk Plain
  • Petunjuk

    1. Rebus gula merah, air, jahe, kayumanis dan merica di atas api sedang hingga aroma rempah keluar.
    2. Tuang santan dan masukkan daun pandan, panaskan sambil aduk-aduk hingga mendidih. Masukkan daging kelapa, masak kembali selama 10 menit. Angkat. Saring, sisihkan rempah-rempah.
    3. Ambil sebuah gelas saji, beri dengan 1 sdm Susu Kental Manis Indomilk, tuangi santan rempah. Lakukan hingga semua bahan habis.
    4. Sajikan hangat.

    Untuk 5 gelas

    Tingkat kesulitan: Mudah

    Info Nutrisi

    asdasdasd


    Tips

    asdasdasd


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Tumis Sayur Labu Ikan Teri
    08-June-2018

    Tumis Sayur Labu Ikan Teri

    Panaskan Minyak Bimoli Klasik, tumis bawang merah dan bawang putih hingga layu

    Cwi Mie Malang
    20-October-2016

    Cwi Mie Malang

    Ayam Tabur: Haluskan semua bahan dalam food processor, masak dalam wajan mengg

    Bihun Sosis Keju
    15-June-2014

    Bihun Sosis Keju

    Panaskan Happy Soya Oil, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum. M

    Baked Chicken With Lemon Ala Bapak Oscar
    13-February-2018

    Baked Chicken With Lemon Ala Bapak Oscar

      Bersihkan kentang, lalu potong kentang utuh menjadi 6 bagian Rebus ke

    Opor Panggang
    09-April-2018

    Opor Panggang

    Lumuri ayam dengan air jeruk nipis, garam, kunyit dan ketumbar hingga rata. Ta

    Martabak Mie Sereal
    08-April-2015

    Martabak Mie Sereal

    Rebus Indomie rasa kari ayam hingga matang, angkat dan tiriskan. Campur mie,

    Cociolini Sambal Santan
    05-May-2014

    Cociolini Sambal Santan

    Bumbu yang dihaluskan : 4 buah Cabe merah 1 buah Tomat 1 sdt Terasi 3 buah

    Green Tea Rollcake
    29-August-2014

    Green Tea Rollcake

    1. Kocok telur, gula pasir dan SP sampai mengembang. 2. Tambahkan terigu Se

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Mango Sticky Rice
    08-September-2018

    Mango Sticky Rice

     Cara Membuat: Kupas dan potong mangga, simpan dalam lemari pendingin. Sis

    Ketoprak
    05-August-2016

    Ketoprak

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng tahu sampai matang. Angkat dan tiriskan.

    Spaghetti Kacang Kapri
    05-May-2014

    Spaghetti Kacang Kapri

    Rebus spaghetti sesuai petunjuk pada kemasan. Tumis bawang putih dan daging s

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.