Empal Goreng Sambal Hijau

Empal Goreng Sambal Hijau


Bahan Makanan

  • 4 siung Bawang Putih, Haluskan
  • 500 mililiter Air
  • 1 sdt Garam
  • 7 siung Bawang Merah, Haluskan
  • 10 buah Cabai Hijau, Haluskan
  • 3 lembar Daun Salam
  • 500 grams Tenderloin, Iris tipis
  • 20 grams Gula Merah, Sisir
  • 500 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

    Petunjuk

    1. Rebus daging dengan air, daun salam, dan bumbu halus. Masak hingga air habis dan daging menjadi empuk. Tiriskan.
    2. Pukul-pukul daging hingga memar.
    3. Goreng daging dalam minyak goreng Bimoli panas hingga kecokelatan. Angkat dan tiriskan.
    4. Sajikan dengan sambal hijau di atasnya.

    Info Nutrisi

    Daun salam ternyata kaya akan nutrisi serta berbagai senyawa salah satunya ialah salisilat yang sangat berperan penting dalam menjaga kesehatan jantung.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Daging Masak Cabai Hijau
    23-March-2014

    Daging Masak Cabai Hijau

    Panaskan minyak goreng Bimoli Spesial, goreng daging hingga berubah warna. angka

    Pastry Renyah Daging Lada Hitam
    20-March-2014

    Pastry Renyah Daging Lada Hitam

    Pastry : Campur tepung beras, tepung sagu, santan, telur dan bumbu halus, aduk

    Bebek Woku
    22-November-2016

    Bebek Woku

    Potong bebek menjadi 12 bagian. Lumuri daging bebek dengan air jeruk nipis dan

    Spaghetti Panggang
    16-July-2020

    Spaghetti Panggang

    Cara Pembuatan : Rebus Spaghetti hingga aldente, sisihkan.  Tumis dagin

    Chicken Crispy
    03-July-2014

    Chicken Crispy

    Ayam dipotong sesuai ukuran yg di inginkan. Cuci ayam dan rendam pakai cuka.

    Beef Teriyaki Bento
    05-June-2014

    Beef Teriyaki Bento

    Iris tipis daging sapi kemudian rendam dengan teriyaki sauce selama 20 menit.

    Roti Abon Sapi
    03-July-2014

    Roti Abon Sapi

    Masukkan terigu Cakra Kembar, terigu Segitiga Biru , ragi, bread improver, gul

    Kagape Kambing
    10-April-2018

    Kagape Kambing

    Panaskan Minyak Bimoli Spesial, tumis bumbu halus  dan serai hingga harum

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Roti Goreng
    23-March-2014

    Roti Goreng

    Aduk semua bahan kering selama ± 1 menit. Tambahkan bahan cair, aduk r

    Sup Bola Bola Ikan
    10-September-2015

    Sup Bola Bola Ikan

    Bola-bola ikan: Campur daging ikan tenggiri cincang, putih telur, air es, b

    Ayam Pop
    20-April-2016

    Ayam Pop

    Masukkan ayam, air kelapa, daun salam, daun jeruk, jahe, lengkuas, serai, gara

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.