Kopi Susu Karamel

Kopi Susu Karamel


Rasanya tak kalah dengan kopi susu yang kini banyak dijual. Anda bisa membuatnya sendiri dengan mudah. Coba, deh!

Bahan Makanan

  • 12 gram Kopi Instan
  • 60 ml Air Panas
  • 60 ml Vanili, sirup siap beli
  • 100 ml Saus Karamel, siap beli
  • 300 gram Es Batu
  • 600 ml Susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk, dingin
  • 200 ml Whipping Cream, cair
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

    Petunjuk

    1. Larutkan kopi dan air panas. Sisihkan.
    2. Tuang sirup vanili pada 4 buah gelas saji. Tambahkan topping karamel.
    3. Masukkan es batu. Tuangi Susu UHT Indomilk Full Cream Plain, whipping cream, dan larutan kopi.
    4. Sajikan segera

     

    Untuk 4 gelas

    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Kue Putri Salju Kacang Tanah
    11-June-2018

    Kue Putri Salju Kacang Tanah

    Sangrai kacang tanah hingga kecokelatan, biarkan dingin, proses hingga halus.

    Yoghurt Mangga
    19-December-2014

    Yoghurt Mangga

    Kupas mangga dan potong-potong buahnya. Masukkan dalam freezer dan simpan selama

    Pie Susu Kurma
    16-July-2020

    Pie Susu Kurma

    Cara Pembuatan Kulit Campur semua bahan menjadi satu, uleni hingga berbutir-b

    Biji Salak
    19-June-2017

    Biji Salak

    Campur ubi kukus halus dengan tepung kanji. Bentuk bulat-bulat kecil.Masukkan bo

    Choco Lava
    25-October-2016

    Choco Lava

    Panaskan dark cooking chocolate bersama Orchird Butter hingga leleh, aduk rata

    Thai Tea Hangat
    08-October-2018

    Thai Tea Hangat

    Didihkan air, masukkan bubuk teh thailand, aduk, rebus selama 2-3 menit hingga l

    Ayam Panggang Istimewa
    31-December-2020

    Ayam Panggang Istimewa

    Cara membuat:Lumuri ayam dengan bumbu halus. Masukkan ke dalam wajan, tuangi air

    Otak Otak Ikan Wortel
    10-September-2015

    Otak Otak Ikan Wortel

    Campur ikan, wortel dan semua bumbu. Aduk rata. Masukkan tepung tapioka sampa

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Ayam Saus Mentega
    15-April-2016

    Ayam Saus Mentega

    Taruh ayam dalam panci, masukkan bawang putih, garam, dan merica bubuk. Tuang

    Rainbow Cookies
    02-July-2014

    Rainbow Cookies

    Kocok gula pasir, gula palem, dan margarin dengan mixer hingga lembut dan sedi

    Tumis Tempe Pare Udang
    07-February-2017

    Tumis Tempe Pare Udang

    Taburi pare dengan sedikit garam, remas perlahan, dan biarkan selama 15 menit.

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.