Super Mango Blended (Mango Juice)

Super Mango Blended (Mango Juice)


Minuman berbahan buah mangga segar yang sedang tren. Cobalah buat sendiri di rumah, rasanya tak kalah juara dengan yang di pasaran. Yang terpenting, gunakan mangga yang benar-benar masak dan harum.

Bahan Makanan

  • 150 gram Buah Mangga, Gedong
  • 100 ml Krim Kental
  • 500 gram Buah Mangga, Harum manis
  • 2 sdm Sirup Gula
  • 200 ml Air Es
  • 3 sdm Susu Kental Manis Indomilk Plain
  • 100 ml Susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk
  • 400 gram Es Batu
  • 150 ml Whipped Cream, kocok
  • 2 sdm Susu Kental Manis Indomilk Plain
  • 1 buah Buah Mangga, Harum Manis, potong dadu 2 cm
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

    Petunjuk

    1. Jus Mangga: Masukkan semua bahan dalam blender, proses hingga benar benar halus. Sisihkan.
    2. Lapisan Krim: Kocok whipped cream kocok dan Susu Kental Manis Indomilk Plain hingga mengembang. Simpan dalam lemari es.
    3. Mangga Beku: Proses semua bahan dalam blender hingga halus, pindahkan ke dalam wadah bertutup. Simpan dalam freezer hingga beku. Sisihkan.
    4. Penyajian: Siapkan gelas saji, tuang jus mangga hingga ½ tinggi gelas, tambahkan lapisan krim, tambahkan mangga beku dan potongan mangga.
    5. Sajikan segera.

    Mangga Beku:

    150 gr Daging Buah Mangga Gedong

    100 ml Krim Kental

    Jus Mangga:

    500 gr Daging Buah Mangga Harum manis

    2 sdm Sirup Gula

    200 ml Air Es

    3 sdm Susu Kental Manis Indomilk Plain

    100 ml Susu UHT Putih Tawar Full Cream Indomilk

    400 gr Es Batu Pecahan

    Lapisan Krim:

    150 ml Whipped Cream Kocok

    2 sdm Susu Kental Manis Indomilk Plain

    Topping:

    Mangga Harum Manis, potong dadu 2 cm

     

    Untuk 4 porsi

    Tingkat kesulitan: Mudah

     


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Cap Cay Goreng Istimewa
    28-March-2014

    Cap Cay Goreng Istimewa

    Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan daging ayam dan bakso, aduk-aduk hi

    Tongseng Babat
    09-January-2017

    Tongseng Babat

    Cuci babat hingga bersih. Kemudian, rebus babat hingga empuk. Angkat dan tiris

    Pizza Sayuran
    10-September-2015

    Pizza Sayuran

    Roti Pizza: Campur tepung terigu bogasari cakra kembar, gula, garam dan ragi

    Tempe Jamur Tiram Pedas
    22-March-2017

    Tempe Jamur Tiram Pedas

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil. Kemudian, tumis bawang putih, cabai ra

    Kue Sus Merah Putih
    04-August-2016

    Kue Sus Merah Putih

    Kulit Sus: Masukkan air, Royal Palmia Butter Margarine, gula pasir, dan garam

    Ayam Pelecing
    10-August-2015

    Ayam Pelecing

    Belah dada ayam, tekan punggungnya sampai ayam terbuka.Lumuri ayam dengan jeruk

    Gyeran Mari
    13-April-2016

    Gyeran Mari

    Kocok telur  bersama Susu  UHT  Indomilk Tawar, garam, dan meri

    Ayam Goreng Saus Lemon
    31-August-2018

    Ayam Goreng Saus Lemon

    Cara membuat; Lumuri dada ayam dengan air jeruk nipis, garam dan merica bubuk

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    PASTEL INDOMIE
    08-October-2018

    PASTEL INDOMIE

    Kulit Pastel: 550 gr Tepung Terigu Segitiga175 gr Palmia Margarin Serbaguna2 bu

    Tim Ikan Tio Ciu
    05-September-2016

    Tim Ikan Tio Ciu

    Lumuri ikan dengan air jeruk nipis dan garam, diamkan 15 menit. Cuci bersih ke

    Pepes Tahu
    13-October-2015

    Pepes Tahu

    Campur tahu, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, telur, dan bumbu halus

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.