English Muffin

English Muffin


Bahan Makanan

  • 30 grams Keju Cheddar, Bahan isian
  • 600 mililiter Air
  • 3 sdt Garam
  • 80 grams Gula Pasir
  • 50 grams Mayonnaise, Bahan isian
  • 3 sdm Minyak Zaitun
  • 500 grams Tepung Terigu
  • 200 grams Tepung Roti, Bahan topping
  • 100 grams Daging Asap, Bahan isian
  • 10 grams Ragi Instan / Instant yeast
  • 1 sdt Bread Improver
  • 5 butir Telur Rebus, Bahan isian
  • 50 grams Saus Tomat Indofood, Bahan isian
  • 50 grams Margarine- Royal Palmia, Bahan isian
  • Produk Terkait

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

     Saus Tomat Indofood

    Saus Tomat Indofood

    Petunjuk

    1. Campur semua bahan kering dalam mangkuk mixer, kecuali garam.
    2. Masukkan air ke dalam bahan kering; aduk dengan kecepatan rendah hingga adonan menggumpal. Masukkan minyak zaitun dan garam aduk lagi dengan kecepatan sedang hingga kalis.
    3. Istirahatkan adonan selama 10 menit.
    4. Timbang adonan dengan berat 30 gram. Bulatkan dan letakkan di loyang yang sudah diberi tepung terigu Segitiga Biru. Istirahatkan kembali selama 10 menit.
    5. Adonan sedikit dipipihkan agar permukaannya rata, semprot dengan air, kemudian taburi dengan tepung panir.
    6. Panaskan wajan anti lengket dan panggang adonan di atas wajan sampai berubah warna kecoklatan, kemudian balik. Lakukan hal yang sama dengan adonan yang lain.
    7. Letakkan dan susun adonan tadi, di atas loyang yang sudah dipoles.
    8. Panggang kembali dalam oven dengan suhu 180 derajat C selama 4-6 menit.
    9. Setelah matang, belah bagian tengah dan poles dengan margarin Royal Palmia, lalu panaskan kembali di atas wajan anti lengket lalu angkat.
    10. Poles dengan hollandaise sauce atau mayonaise dan saus tomat Indofood, isi dengan telur rebus (poach).
    11. Tambahkan daging asap dan keju Cheddar lembaran.
    12. Siap sebagai sarapan pagi anda.

    Info Nutrisi

    Telur rebus memiliki kandungan sulfur yang tinggi yang merupakan sumber vitamin D yang baik. Bersama dengan mineral lain dan antioksidan, memberikan pertumbuhan yang lebih baik untuk kuku Anda.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Pie Kacang Polong Bumbu Rendang
    05-May-2014

    Pie Kacang Polong Bumbu Rendang

    Isian: Campur semua bahan dan aduk sampai rata, lalu diistirahatkan 15 menit.

    Papeda Ikan Kuah Kuning
    21-September-2015

    Papeda Ikan Kuah Kuning

    Ikan Kuah Kuning: Bersihkan ikan lalu lumuri dengan air jeruk dan garam. Diamk

    Tumis Kangkung Spesial
    28-March-2014

    Tumis Kangkung Spesial

    Panaskan wajan. Tumis cabe merah, cabe rawit, dan bawang putih hingga layu dan b

    Es Selasih
    26-May-2017

    Es Selasih

    Campur biji selasih dan cincau hitam, sisihkan. Campur santan dan Indofood Fr

    Pisang Goreng Madu
    05-October-2018

    Pisang Goreng Madu

    Campur semua bahan kering, aduk rata.Masukan madu, tuangi air secara bertahap sa

    Cumi Tumis Cabai Hijau ala Ibu Nadia - Jakarta Barat
    02-November-2018

    Cumi Tumis Cabai Hijau ala Ibu Nadia - Jakarta Barat

    Tumis semua bawang sampai harumMasukkan sebagian cabai, lengkuas, daun salam dan

    Ca Kangkung Udang Saus Tiram
    15-December-2015

    Ca Kangkung Udang Saus Tiram

    Panaskan Happy Soya Oil, tumis bawang putih dan cabai merah besar sampai layu.Ma

    Rujak Mi
    05-December-2017

    Rujak Mi

    Cuko: Rebus asam jawa, gula aren, dan bumbu halus hingga gula larut dengan api

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Sayap Ayam Madu Mozzarella
    11-July-2018

    Sayap Ayam Madu Mozzarella

    Lumuri ayam dengan semua bumbu hingga merata. Simpan dalam lemari es selama 3

    Hati Ayam Masak Kecap Pedas
    11-April-2016

    Hati Ayam Masak Kecap Pedas

    Panaskan minyak kedelai  Happy Soya Oil, tumis bumbu halus, lengkuas, dan

    Gulai Ikan Belimbing Wuluh
    25-November-2015

    Gulai Ikan Belimbing Wuluh

    Resep gulai dari dapur Indonesia punya banyak macam sesuai kekhasan daerah masin

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.