Kaki Naga

Kaki Naga


Bahan Makanan

  • 2 siung Bawang Putih, Haluskan
  • 60 mililiter Putih Telur
  • 1 sdt Garam
  • 1/2 sdt Lada, Bubuk
  • 50 grams Udang, Giling
  • 1 sdt Saus Tiram
  • 50 grams Tepung Roti, Halus
  • 100 grams Tepung Sagu
  • 250 grams Ikan Tenggiri, Giling
  • 1 sdt Margarine- Royal Palmia
  • 1000 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Campur semua bahan kecuali minyak goreng Bimoli. Aduk rata.
    2. Ambil 1 sdm adonan, bentuk lonjong kemudian tusuk dengan tusuk bambu. Lakukan hingga adonan habis.
    3. Kukus selama 25 menit.
    4. Setelah dingin, celupkan kaki naga ke dalam telur kocok, lalu balut dengan tepung panir hingga tertutup rata.
    5. Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng nugget kaki naga hingga cokelat keemasan. Angkat dan tiriskan.
    6. Sajikan bersama saus tomat Indofood.

    Info Nutrisi

    Kandungan omega 3 yang terdapat dalam ikan tenggiri sangat baik untuk membantu menurunkan tekanan darah, mengurangi pembekuan darah, serta dapat menyehatkan jantung.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Sambal Roa Khas Manado
    28-December-2016

    Sambal Roa Khas Manado

    Kelupas kulit roa, dan pisahkan durinya. Hancurkan daging ikan roa dengan meng

    Arsik Ikan Mas
    12-December-2014

    Arsik Ikan Mas

    Cuci bersih ikan, lumuri dengan air 2 buah jeruk nipis dan garam. Diamkan 30 men

    Sambal Balado Teri Kacang Petai
    15-October-2014

    Sambal Balado Teri Kacang Petai

    Panaskan minyak goreng kedelai di wajan, goreng bawang merah hingga kering. Sisi

    Bubur Salmon Tabur Lays
    07-September-2018

    Bubur Salmon Tabur Lays

    Cara membuat: Masak beras dan air hingga akan menjadi bubur. Sisihkan. Panas

    Ikan Kembung Sambal Santan
    18-April-2016

    Ikan Kembung Sambal Santan

    Bersihkan ikan kembung, tiriskan. Sisihkan. Haluskan bawang putih, kunyit, ke

    Salmon Panggang Daun Ketumbar
    28-March-2014

    Salmon Panggang Daun Ketumbar

    1. Panaskan oven hingga suhu 200 derajat celcius. 2. Letakkan daging salmon lal

    Gurame Goreng Sambal Bangkok
    23-March-2014

    Gurame Goreng Sambal Bangkok

    Lumuri ikan dengan bawang putih, jeruk nipis, garam dan merica bubuk, diamkan

    Ikan Panggang Bumbu Kuning
    15-December-2015

    Ikan Panggang Bumbu Kuning

    Lumuri ikan dengan air jeruk nipis, diamkan 15 menit. Cuci bersih. Sisihkan.

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Semur Ayam
    07-June-2018

    Semur Ayam

    Panaskan Minyak Bimoli Klasik, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan daun s

    Sandwich Orak-Arik Spesial
    04-June-2014

    Sandwich Orak-Arik Spesial

    Panaskan Happy Soya Oil dalam wajan besar. Tambahkan bawang merah iris dan tum

    Pancake Toping Es Krim Nangka Nusantara
    13-March-2018

    Pancake Toping Es Krim Nangka Nusantara

    Saus: Campur semua bahan saus dalam panci, panaskan di atas api sedang hingga

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.