Singkong Kuah Santan Legit

Singkong Kuah Santan Legit


Bahan Makanan

  • 3 sdm Gula Pasir
  • 250 grams Gula Jawa
  • 3 lembar Daun Pandan, simpulkan
  • 1 Kilogram Singkong, kupas dan bersihkan lalu potong-potong
  • 300 mililiter Santan Kental
  • 700 mililiter Santan Encer
  • 1 sdm Susu Kental Manis Indomilk Cokelat
  • Petunjuk

    1. Rebus singkong bersama gula merah, gula pasir, garam, daun pandan, susu kental manis Indomilk dan santan encer sampai singkong matang dan empuk. Sisihkan.
    2. Masak santan kental dengan 1/4 sdt garam, aduk perlahan dan biarkan sampai mendidih. Angkat dan sisihkan.
    3. Tata singkong rebus ke dalam gelas saji, siram santan kental di atasnya.
    4. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Singkong kaya kandungan karbohidrat kompleks yang identik dengan tinggi serat. Di dalam 1 mangkuk singkong tersedia 3,7 gram serat. Serat bermanfaat untuk menurunkan kadar kolesterol, mengurangi risko obesitas, dan menjaga kadar gula darah.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Kanimayo Salad
    01-September-2014

    Kanimayo Salad

    Siapkan piring saji, letakkan lembaran sawi putih dan merah sebagai alas salad,

    Mie Bayam Jamur
    05-September-2016

    Mie Bayam Jamur

    Tumis Jamur: Panaskan minyak kedelai  Happy Soya Oil, tumis bawang putih,

    Kari Ayam Susu
    08-August-2018

    Kari Ayam Susu

    Lumuri potongan ayam dengan air jeruk nipis, sisihkan.Panaskan minyak, tumis bum

    Dimsum
    09-October-2018

    Dimsum

    Cara membuat siomay: Campur ayam, udang, tepung sagu, garam, merica, dan gula h

    Lo Mie
    07-March-2018

    Lo Mie

    Kuah: Panaskan Minyak Bimoli Spesial, tumis bawang merah dan bawang putih hing

    Rujak Kangkung
    22-March-2017

    Rujak Kangkung

    Rebus kangkung sebentar (usahakan jangan sampai layu), angkat. Sisihkan.Haluskan

    Tamie Cap Cay
    22-February-2017

    Tamie Cap Cay

    Tamie: Didihkan air, rebus Mie Telur Cap 3 Ayam hingga matang. Angkat dan tiri

    Jamur Krispi Saus Korea
    22-March-2017

    Jamur Krispi Saus Korea

    Campur jamur tiram, bawang putih, merica bubuk, garam dan putih telur. Aduk ra

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Telur Balado
    05-December-2017

    Telur Balado

    Siapkan cetakan tahan panas bentuk bunga atau cetakan lain yang Anda punyaPanask

    Tumis Bayam Udang
    05-September-2016

    Tumis Bayam Udang

    Lumuri udang dengan air jeruk nipis, diamkan selama 15 menit. Cuci bersih kemb

    Nasi Bakar Pedas
    20-March-2014

    Nasi Bakar Pedas

    Goreng pindang tongkol sebentar, angkat dan dinginkan. Suwir-suwir pindang ton

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.