Cah Kangkung Tauco

Cah Kangkung Tauco


Bahan Makanan

  • 3 siung Bawang Putih, memarkan
  • 300 grams Kangkung, siangi
  • 1 buah Cabai Merah Besar, iris serong tipis
  • 1 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Siangi kangkung dan cuci bersih, sisihkan.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih dan cabai merah besar sampai harum.
    3. Masukkan kangkung dan tauco. Aduk rata. Bumbui dengan garam dan gula pasir.
    4. Masak dengan api besar sampai kangkung agak layu dan matang.
    5. Segera angkat dan siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Senyawa antioksidan, di antaranya flavonoid dan fenol, banyak ditemukan dalam kangkung. Senyawa ini berperan menghambat pertumbuhan sel kanker. Kangkung juga mengandung klorofil, zat hijau daun yang memberi banyak manfaat kesehatan.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Tumis Pepaya Muda Ampela Ayam
    02-July-2014

    Tumis Pepaya Muda Ampela Ayam

    Panaskan minyak. Tumis bawang putih, bawang merah, cabai merah besar, cabai hi

    Kwetiau Siram Capcay
    08-November-2016

    Kwetiau Siram Capcay

    Rebus kwetiau, tiriskan. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang

    Tahu Acar Kuning
    08-November-2016

    Tahu Acar Kuning

    Potong tahu dengan ukuran 2x2 cm. Panaskan minyak goreng Bimoli, lalu goreng

    Mie Aceh
    02-March-2018

    Mie Aceh

    Mi: Dalam wadah besar campur Tepung  Cakra Kembar dan tepung tapioka hing

    Sop Daging Kacang Merah
    29-July-2019

    Sop Daging Kacang Merah

      Didihkan air, rebus daging dengan api sedang hingga daging lunak. Pan

    Vegetarian Samosa Saus Kari
    08-July-2015

    Vegetarian Samosa Saus Kari

    Rebus kentang sampai empuk, lalu tiriskan dan hancurkan dengan garpu. Sisihkan

    Urap-Urap Bumbu Kencur
    05-January-2015

    Urap-Urap Bumbu Kencur

    Rebus sayuran secara terpisah, tiriskan.Campur kelapa parut dengan bumbu halus,

    Kanimayo Salad
    01-September-2014

    Kanimayo Salad

    Siapkan piring saji, letakkan lembaran sawi putih dan merah sebagai alas salad,

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Ikan Nila Acar Kuning
    07-October-2015

    Ikan Nila Acar Kuning

    Lumuri ikan nila dengan air jeruk nipis dan garam, diamkan selama 20 menit kem

    Bubur Ayam Sukabumi
    05-August-2016

    Bubur Ayam Sukabumi

    Bubur Nasi: Didihkan kaldu ayam, masukkan beras dan garam, aduk rata, masak sa

    Paprika Isi Daging
    22-October-2014

    Paprika Isi Daging

    Panaskan oven pada suhu 190°C. Potong tangkai paprika, lalu belah dua, da

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.